Orang Baik Mampu Berbuat Baik Selalu Diharapka Kehadirannya

Orang Baik Mampu Berbuat Baik Selalu Diharapka Kehadirannya

Smallest Font
Largest Font

MAHATVA.ID - Orang baik dan mampu berbuat baik di mana dan kapan saja selalu diharapkan kehadirannya. Masyarakat selalu membutuhan kehidupan yang damai, tenteram, adil, dan sebaliknya jauh dari hal-hal yang mengganggu dan atau merusaknya.

Orang baik dan mampu berbuat baik dianggap selalu peduli dan bisa memenuhi kebutuhan dimaksud.

Jumlah orang baik di tengah-tengah masyarakat sebenarnya masih cukup banyak. Orang baik yang dimaksudkan itu adalah orang yang jujur, ikhlas, sabar, pintar, pekerja keras, bertanggung jawab, peduli sesamanya, dan seterusnya.

Orang yang mampu dan berhasil menjaga diri seperti itu bisa diketemukan di mana-mana. Oleh karena itu tidak terlalu benar jika dikatakan bahwa pada saat sekarang ini sedang krisis orang baik.

Namun hal yang perlu diakui bahwa, orang baik belum tentu mampu berbuat baik dan apalagi, menang bersaing dengan orang yang tidak baik. Orang baik, tatkala harus bersaing.

Editors Team
Daisy Floren

Populer Lainnya